7 Aplikasi Nonton Film Legal Bakal Membuat Hari Menyenangkan
Menonton film di rumah menjadi salah satu solusi yang tepat saat Anda malas datang ke bioskop. Dengan begitu anda bisa menonton film tanpa harus keluar rumah. Tidak hanya itu saja Anda juga bisa menentukan tontonan yang ingin ditonton sendiri dengan berbagai macam tema.
Mangapa Harus Menonton Film dari Situs Legal?
Pada dasarnya menonton film bisa dilakukan dengan menggunakan beberapa aplikasi. Bagi Anda yang doyan nonton film secara gratis pastinya sudah tahu bukan beberapa situs film seperti lk21, rebahin yang mudah diblokir bukan? Daripada Anda mengunjungi berbagai macam situs download film gratis tersebut yang jelas-jelas illegal mending Anda menonton film dengan aplikasi gratis yang akan dibahas dengan padaย kesempatan kali ini.
Selain berbagai kontennya yang original biasanya platform tersebut juga menawarkan banyak sekali koleksi film bioskop yang sudah turun layar. Ini sangat cocok bagi Anda yang saat ini males keluar rumah tapi ini tetap punya tontonan. Akan tetapi perlu diingat tidak semua konten film yang ada di aplikasi bisa dinikmati dengan gratis. Ada beberapa yang mengharuskan para pengunduhnya untuk membayar dan berlangganan.
Aplikasi Nonton Film Gratis
Pada saat ini terdapat banyak sekali aplikasi yang bisa digunakan untuk menonton film. Berikut ini ada beberapa rekomendasi aplikasi menonton film gratis yang legal.
-
FlipFlop TV
Rekomendasi tontonan film pertama yaitu FlipFlop TV. Ini merupakan sebuah layanan konsumen film yang membiarkan para penggunanya bisa online streaming berbagai tayangan hiburan menarik misalnya saja film, dokumenter hingga talk show. Anda dapat menonton berbagai macam jenisAnda dapat menonton berbagai macam jenis tayangan di manapun dan kapanpun.
FlipFlop TV merupakan sebuah aplikasi yang PT cinema digital transformasi. Ini memberikan banyak layanan baru pada setiap minggunya. Para pengguna dapat menemukan berbagai macam serial dan film original pada situs tersebut dengan cara mendaftarkan diri.
FlipFlop TV hadir dengan berbagai layanan streaming online yang berfokus untuk menawarkan berbagai macam tayangan hiburan lokal. Aplikasi tersebut memberikan ruang untuk menyediakan konten yang mana berupa publikasi karya.
-
Google TV
Google TV sebuah platform smart television dari Google. Ini sudah menggunakan sistem pengoperasian Android dan rilis pada tahun 2013. Platform satu ini awalnya desain untuk memutar berbagai macam tontonan mulai dari YouTube, Pandora, Netflix dan lainnya..
Tetapi seiring dengan berjalannya waktu Google senantiasa memperbarui aplikasi Google TV sehingga bisa menyertakan lebih banyak aplikasi dari penyedia video utama seperti HBO. Aplikasi satu ini memiliki layanan antarmuka dan pengalaman yang cukup baik bagi para penggunanya alias user friendly.
Google TV menawarkan banyak sekali fitur yang menarik. Paraย penggunanya dapat HP ke TV untuk bisa menonton berbagai macam film. Selain itu, para pengguna juga bisa mengakses berbagai konten secara langsung dari sumber over the air.
-
Pluto TV
Mungkin bagi beberapa orang masih asing bukan dengan aplikasi Pluto TV? Ini merupakan salah satu aplikasi yang bisa digunakan untuk menonton film secara online dengan cukup menyenangkan. Platform satu ini sudah dirilis olehย Pluto Inc.
Para penggunanya bisa menonton 100% film secara gratis dan legal. Aplikasi Pluto TV tidak ada kaitannya dengan perjanjian kontrak maupun penggunaan kartu kredit para penggunanya untuk bisa memakainya. Di tempat ini para pengguna bisa menikmati kurang lebih 100 saluran TV dari berbagai negara. Aplikasi tersebut bisa digunakan melalui HP yang mana menyediakan berbagai genre tontonan mulai dari film, telenovela, olahraga, action , komedi dan sebagainya.
-
YouTube Movie
Sebagai salah satu untuk menyaingi netflix beberapa aplikasi streaming film lainnya YouTube juga saat ini merilis berbagai macam fitur film yang bernama YouTube movies. Ini memungkinkan para penggunanya untuk bisa menonton film secara online. Tidak hanya menyediakan film saja namun juga serial TV eksklusif seperti binge watching.
Para penggunanya bukan hanya bisa subscribe ataupun berlangganan bulanan namun dapat membeli serta menyewa perfilm. Cara kerjanya mirip dengan Google play movies. Ini lumayan hemat dan praktis untuk Anda yang bisa menonton film supaya berlangganan tidak sia-sia.
Ketika menggunakan YouTube movie anda tidak perlu menambahkan atau menginstal aplikasi tambahan. Akan tetapi hanya cukup menginstal YouTube lalu memasukkan berbagai macam pilihan menu office di Explorer. Harga langganan filmnya mulai Rp. 28000. Pengguna bisa menonton film selama 4 Minggu berturut-turut. Berbagai koleksi filmnya juga banyak mulai dari genre film lawas hingga terbaru.
-
Netflix
Sebagian besar orang tentu saja sudah tidak asing lagi bukan dengan netflix? Ini merupakan sebuah aplikasi menonton film secara streaming terbesar di dunia. Terdapat banyak sekali film serta serial yang bisa dinikmati dengan mendownload aplikasi tersebut.
Tidak hanya menyediakan film bertema serial saja para penggunanya juga bisa menonton film secara gratis dengan subtitle indo dan membuat film serta serial TV dapat ditayangkan secara eksklusif. Anda dapat menyaksikan berbagai jenis film favorit secara gratis selama 30 hari berturut-turut dengan menggunakan Free Trial. Akan tetapi para penggunanya harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu melalui kartu kredit. Setelah itu Anda dapat bebas memilih Apakah mau berlangganan atau tidak.
-
Viddsee
Viddsee merupakan sebuah platform yang sangat cocok untuk para penggemar berbagai jenis film pendek. Aplikasi menonton film secara online ini khusus menyediakan berbagai film pendek terbaikmu dari berbagai macam genre dan negara.
Berdasarkan teknochannel para penggunanya juga memiliki peluang untuk menemukan berbagai film pendek yang terkenal dan banyak memperoleh penghargaan mulai dari film animasi hingga web serial. Film tersebut sebagian besar berasal dari negara Asia yang bisa diakses serta ditonton dengan gratis.
Para penggunanya juga bisa menjumpai film pendek karya anak negeri yang mana susah ditemukan di bioskop maupun beberapa aplikasi live streaming film lainnya. Menariknya lagi dari aplikasi Viddsee hanya bisa menonton beberapa konten akan tetapi para penggunanya bisa memperoleh poin dan mengumpulkannya. Poin tersebut nantinya bisa ditebus menjadi berbagai macam hadiah unik.
-
Disney Hostar
Aplikasi yang bisa digunakan dan sedang booming saat ini adalah Disney Hostar. Ini memungkinkan para penggunanya untuk bisa menonton berbagai macam film Hollywood mulai dari star wars, Marvel dan sebagainya.
Terdapat banyak sekali film bioskop yang sudah tersedia pada aplikasi streaming film satu ini. Pengguna juga tidak usah khawatir bahwa aplikasi Disney Hostar juga menyediakan beberapa film karya anak bangsa. Akan tetapi sayangnya aplikasi tersebut tidak dapat dinikmati oleh semua. Bisa memperoleh akses menggunakan platform tersebut maka anda harus berlangganan terlebih dahulu.
Itulahย beberapa penjelasan mengenai aplikasi menonton film secara gratis maupun berbayar. Anda tetap bisa menonton dengan menggunakan berbagai aplikasi tersebut karena sudah terbukti legal sehingga tidak akan ada gangguan apapun.