Wisata Purwokerto Mulai Banyak Dikenal Oleh Masyarakat

Liburan yuk! Dua kata yang selalu ditunggu – tunggu saat hari libur tiba. Banyak keluarga yang dengan sengaja telah menjadwalkan liburan bersama – sama. Berlibur bersama keluarga memanglah menyenangkan, maka tak heran jika banyak tempat wisata yang ramai saat liburan tiba. Liburan tak hanya dapat dilakukan di luar negeri, karena di dalam negeri pun anda … Read more

Pesona Gunung Rinjani dan Akses Menuju Gunung Rinjani

Gunung Rinjani merupakan gunung yang cukup populer di tanah air. Gunung ini memiliki banyak pesona keindahan alam yang membuatnya menjadi pilihan tempat wisata yang ramai dikunjungi oleh para wisatawan baik dari dalam kota maupun luar kota. Selain wisatawan, gunung ini juga menjadi salah satu gunung tujuan atau primadona bagi para pendaki gunung. Gunung Rinjani berada … Read more

Curug Cimahi, Air Terjun Tertinggi dan Berwarna-warni

Curug merupakan destinasi wisata untuk mengisi waktu liburan yang banyak menjadi favorite di kalangan masyarakat. Jika Anda ingin memilih paket tour Bandung, maka tidak perlu takut untuk kehilangan moment mengunjungi curug. Bandung tidak hanya terkenal dengan wisata kulinernya yang populer, namun tempat wisata seperti curug juga dapat dengan mudah dijumpai. Salah satu curug yang populer … Read more

Pantai Indrayanti Adalah Nama Lain dari Pantai Pulang Syawal

Berbicara mengenai tempat wisata yang ada Yogyakarta, tentunya tidak bisa terlepas dari beberapa deretan pantai yang ada di Gunung Kidul. Pantai yang menyediakan panorama alam yang indah, kebanyakan disertai hamparan pasir putih, bukit karang dan bentang alam pantai lainnya. Salah satu diantaranya adalah Pantai Indrayanti. Pernahkan Anda mendengar nama ini? Mungkin sebagian dari Anda masih … Read more

5 Fakta Unik Keraton Jogja yang Mesti Anda Ketahui

Dengan sebutan Jogja Istimewa, Jogja memiliki segudang destinasi wisata unik. Ya, terdapat banyak spot wisata yang sangat berkarakteristik di Jogja. Saking uniknya, beberapa tempat wisata di Jogja bisa go international.  Sebut saja seperti candi Borobudur yang masuk dalam daftar keajaiban dunia. Lalu ada Gunung Merapi yang dikenal sebagai salah satu gunung paling aktif di dunia. … Read more

Destinasi Wisata Menarik Yang Ada di Jawa Timur

Jawa Timur merupakan salah satu provinsi yang berada di Indonesia dimana provinsi ini memiliki destinasi wisata yang cukup lengkap. Provinsi ini telah menawarkan beragam wisata alam yang mengagumkan. Wisata alam mulai dari gua, air terjun, pegunungan, hingga pantai. Tidak hanya wisata alam saja yang ada namun bagi wisatawan yang menyukai taman bermain juga bisa datang … Read more

Ini Dia Beberapa Wisata Menarik Di Sekitar Kawasan Kamojang Garut

Libur lebaran adalah hal yang sangat ditunggu-tunggu oleh semua orang di Indonesia. Sebagian besar orang rantau memanfaatkan liburan ini untuk kembali ke kampung halamannya masing-masing. Oleh karena itu tidak heran jika beberapa hari menjelang lebaran, jalanan pasti dipenuhi oleh kepadatan kendaraan. Setelah lebaran, umumnya banyak orang yang mengisi waktu liburannya dengan mengunjungi objek wisata tertentu. … Read more

Daftar Tempat Wisata Surabaya Modern dan Sejarah

Ada banyak kota besar di Indonesia yang memiliki tempat wisata layak untuk dikunjungi, salah satunya Surabaya. Kota ini berada di Provinsi Jawa Timur dengan luas daerah kurang lebih 350.54 km. Ada banyak sekali tempat wisata Surabaya yang bisa dikunjungi, mulai dari wisata pantai, wisata alam, hingga wisata sejarah. Anda juga bisa menemukan tempat wisata modern … Read more

Berapa Lama Perjalanan Surabaya ke Malang?

Bagi anda yang sudah beberapa kali melakukan perjalanan dari Surabaya ke Malang mungkin sudah terbiasa dengan waktu yang dibutuhkan. Akan tetapi, bila anda baru pertama kali melakukan perjalanan tersebut pasti bertanya mengenai waktu yang diperlukan untuk perjalanan tersebut bukan? Agar bisa sampai ke Malang sebetulnya tidak memerlukan waktu yang lama. Hanya saja terkadang dalam perjalanan … Read more

Hotel Malang Berharga Murah dengan Layanan yang Memuaskan

Malang merupakan salah satu kota di Jawa Timur yang memiliki pemandangan alam dan suasana yang menyenangkan. Dengan keindahan alam yang ditawarkan oleh kota Malang, tak mengherankan jika Malang menjadi salah satu kota tujuan wisata masyarakat modern saat ini. Untuk memberikan kenyamanan bagi para wisatawan yang melancong ke kota Malang, pemerintah setempat menyiapkan akomodasei penginapan bagi … Read more